26. Berikut ini beberapa faktor penting yang harus diperhatikan dalam penyusunan proposal usaha, kecuali ….
A. Komitmen
B. Fleksibilitas
C. Anggaran
D. Batasan waktu
E. Tujuan yang realistis
Kunci Jawaban: C
27. Data dalam proposal harus sesuai dengan keadaan sebenarnya, tanpa pengaruh dari pihak luar maupun penulis proposal. Hal tersebut menandakan bahwa proposal harus :
A. Complette
B. Akurat
C. Obyektif
D. Subyektif
E. Up to date
Kunci Jawaban : C
28. Harus mudah disesuaikan dengan perkembangan usaha dan memungkinkan munculnya alternative strategi yang dapat diformulasikan merupakan pengertian dari
A. Realistis
B. Fleksibilitas
C. Imunitas
D. Komunitas
E. Objektif
Kunci Jawaban : B
29. Susunlah sebuah proposal kewirausahaan, dengan sistematika yang benar …
A. Pendahuluan, Rencana Pemasaran produk hasil budidaya, Analisis Biaya, dan Pelaksanaan wirausaha
B. Rencana Pemasaran produk hasil budidaya, Pendahuluan, Analisis Biaya, dan Pelaksanaan wirausaha
C. Pelaksanaan wirausaha, Analisis Biaya, Rencana Pemasaran produk hasil budidaya, danPendahuluan
D. Analisis Biaya, Pelaksanaanwirausaha, Pendahuluan, dan Rencana Pemasaran produk hasil budidaya
E. Pendahuluan, Analisis Biaya, Pelaksanaan wirausaha, dan Rencana Pemasaran produk hasil budidaya
Kunci Jawaban : E
30. Langkah-langkah yang menyangkut segala sesuatu yang akan dilakukan wirausahawan tertulis di dalam sebuah proposal usaha. Apa yang dimaksud dengan proposal usaha ….
A. Isian perencanaan usaha
B. Pengajuan pinjaman
C. Kegiatan usaha
D. Rencana kegiatan produksi
E. Rancangan proposal kegiatan usaha
Kunci Jawaban : E
31. Seorang wirausahawan harus lengkap dalam menyajikan proposal usaha karena ….
A. Mudah dipahami
B. Bukan untuk dikonsumsi sendiri, melainkan untuk pihak luar yang terkait
C. Sebagai cerminan perusahaan
D. Tuntutan pemerintah
E. Menyangkut nama baik perusahaan
Kunci Jawaban: C
32. Membuat sebuah rencana bisnis adalah hal yang diperlukan bagi seorang pengusaha baru, karena ....
A. Dengan membuat rencana bisnis dapat membuat seorang wirausaha lebih fokus pada tujuan bisnisnya dan dapat digunakan untuk menarik investor.
B. Dengan membuat rencana bisnis dapat menghasilkan laba yang banyak
C. Dengan membuat rencana bisnis membuat suatu usaha tidak akan bangkrut
D. Dengan membuat rencana bisnis dapat membuat seorang wirausaha dapat sukses dalam waktu yang relatif singkat
E. Dengan membuat rencana bisnis dapat meningkatkan laba
Kunci Jawaban: A
33. Laporan yang menyajikan posisi keuangan ( aktiva, kewajiban, dan modal) suatu badan usaha pada saat tertentu disebut ....
A. Laporan tahunan
B. Laporan keuangan
C. Laporan laba- rugi
D. Laporan modal sendiri
E. Neraca
Kunci: E
34. Membuka usaha baru dengan menambah daerah pemasaran yang baru, merupakan pengembangan usaha dengan cara ...
A. Memperluas skala usaha
B. Menambah cakupan jenis usaha
C. Penyesuaian strategi pemasaran
D. Melakukan kerjasama
E. Penggabungan usaha
Kunci: B
35. Pengembangan usaha akan dilakukan oleh perusahaan apabila mampu meningkatkan....
A. Laba dari operasinya
B. Laba sebelum pajak
C. Laba sesudah pajak
D. Laba per lembar saham
E. Likuiditas usaha
Kunci: E
36. Laporan yang disusun secara sistematis sehingga memberikan gambaran mengenai hasil usaha dalam satu periode tertentu disebut ....
A. Laporan tahunan
B. Laporan keuangan
C. Laporan laba- rugi
D. Laporan modal sendiri
E. Neraca
Kunci: C
37. Untuk menghitung rasio keuangan dimana jumlah harta dibagi dengan jumlah hutang x 100%, hal ini merupakan rumus untuk menghitung ....
A. Tingkat likuiditas
B. Tingkat solvabilitas
C. Tingkat profitabilitas
D. Tingkat aktivitas
E. Tingkat leverege
Kunci: B
38. Mengembangkan usaha merupakan keinginan setiap wirausaha, apalagi dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat sehingga berdampak pada pembaharuan mesin atau peralatan yang dimiliki. Cara yang ditempuh dalam rangka pengembangan usaha adalah ....
A. Memperluas skala usaha
B. Menambah cakupan jenis usaha
C. Melakukan kerjasama
D. Penggabungan usaha
E. Penyesuaian strategi pemasaran
Kunci: A
39. Laporan keuangan terdiri dari... .
A. Neraca, laporan rugi laba, dan laporan perubahan modal
B. Neraca, buku besar, dan buku pembantu
C. Neraca, laporan rugi laba, dan ayat penyesuaian
D. Neraca, buku besar, dan laporan perubahan modal
E. Neraca, laporan penjualan modal, dan jurnal umum
Kunci: A
40. Laporan yang memberikan informasi tentang keadaan keuangan suatu badan usaha menurut periode tertentu disebut ....
A. Laporan tahunan
B. Laporan keuangan
C. Laporan laba- rugi
D. Laporan modal sendiri
E. Neraca
Kunci: B
Jawablah pertanyaan dibawah ini :
1. Sebutkan 6 nilai pokok kewirausahaan yang di integrasikan kesemua mapel.
2. Sebutkan suara-suara konsumen yang dapat menciptakan peluang baru ?
3. Perusahaan Bola Lampu mengeluarkan biaya Produksi sebesar Rp. 5.500.000 dengan menghasilkan produk sejumlah 100 buah. Jika harga produk lampu sebesar Rp. 75.000 hitung berapa BEP harga dan BEP Produksi...
4. Apa manfaat proposal usaha ?
5. Tuan Ahmad pemilik perusahaan “Jaya”mempunyai data keuangan per 31 Desember 2017 sebagai berikut
• Aktiva lancar Rp 500.000.000,-
• Aktiva tetap Rp 200.000.000,-
• Utang jangka pendek Rp 100.000.000,-
• Utang jangka panjang Rp 250.000.000,-
• Modal sendiri Rp 350.000.000,-
• Laba Rp 100.000.000,-
Dari data diatas hitunglah:
1. Rasio likuiditas
2. Rasio solvabilitas
3. Rasio rentabilitas
A. Komitmen
B. Fleksibilitas
C. Anggaran
D. Batasan waktu
E. Tujuan yang realistis
Kunci Jawaban: C
27. Data dalam proposal harus sesuai dengan keadaan sebenarnya, tanpa pengaruh dari pihak luar maupun penulis proposal. Hal tersebut menandakan bahwa proposal harus :
A. Complette
B. Akurat
C. Obyektif
D. Subyektif
E. Up to date
Kunci Jawaban : C
28. Harus mudah disesuaikan dengan perkembangan usaha dan memungkinkan munculnya alternative strategi yang dapat diformulasikan merupakan pengertian dari
A. Realistis
B. Fleksibilitas
C. Imunitas
D. Komunitas
E. Objektif
Kunci Jawaban : B
29. Susunlah sebuah proposal kewirausahaan, dengan sistematika yang benar …
A. Pendahuluan, Rencana Pemasaran produk hasil budidaya, Analisis Biaya, dan Pelaksanaan wirausaha
B. Rencana Pemasaran produk hasil budidaya, Pendahuluan, Analisis Biaya, dan Pelaksanaan wirausaha
C. Pelaksanaan wirausaha, Analisis Biaya, Rencana Pemasaran produk hasil budidaya, danPendahuluan
D. Analisis Biaya, Pelaksanaanwirausaha, Pendahuluan, dan Rencana Pemasaran produk hasil budidaya
E. Pendahuluan, Analisis Biaya, Pelaksanaan wirausaha, dan Rencana Pemasaran produk hasil budidaya
Kunci Jawaban : E
30. Langkah-langkah yang menyangkut segala sesuatu yang akan dilakukan wirausahawan tertulis di dalam sebuah proposal usaha. Apa yang dimaksud dengan proposal usaha ….
A. Isian perencanaan usaha
B. Pengajuan pinjaman
C. Kegiatan usaha
D. Rencana kegiatan produksi
E. Rancangan proposal kegiatan usaha
Kunci Jawaban : E
31. Seorang wirausahawan harus lengkap dalam menyajikan proposal usaha karena ….
A. Mudah dipahami
B. Bukan untuk dikonsumsi sendiri, melainkan untuk pihak luar yang terkait
C. Sebagai cerminan perusahaan
D. Tuntutan pemerintah
E. Menyangkut nama baik perusahaan
Kunci Jawaban: C
32. Membuat sebuah rencana bisnis adalah hal yang diperlukan bagi seorang pengusaha baru, karena ....
A. Dengan membuat rencana bisnis dapat membuat seorang wirausaha lebih fokus pada tujuan bisnisnya dan dapat digunakan untuk menarik investor.
B. Dengan membuat rencana bisnis dapat menghasilkan laba yang banyak
C. Dengan membuat rencana bisnis membuat suatu usaha tidak akan bangkrut
D. Dengan membuat rencana bisnis dapat membuat seorang wirausaha dapat sukses dalam waktu yang relatif singkat
E. Dengan membuat rencana bisnis dapat meningkatkan laba
Kunci Jawaban: A
33. Laporan yang menyajikan posisi keuangan ( aktiva, kewajiban, dan modal) suatu badan usaha pada saat tertentu disebut ....
A. Laporan tahunan
B. Laporan keuangan
C. Laporan laba- rugi
D. Laporan modal sendiri
E. Neraca
Kunci: E
34. Membuka usaha baru dengan menambah daerah pemasaran yang baru, merupakan pengembangan usaha dengan cara ...
A. Memperluas skala usaha
B. Menambah cakupan jenis usaha
C. Penyesuaian strategi pemasaran
D. Melakukan kerjasama
E. Penggabungan usaha
Kunci: B
35. Pengembangan usaha akan dilakukan oleh perusahaan apabila mampu meningkatkan....
A. Laba dari operasinya
B. Laba sebelum pajak
C. Laba sesudah pajak
D. Laba per lembar saham
E. Likuiditas usaha
Kunci: E
36. Laporan yang disusun secara sistematis sehingga memberikan gambaran mengenai hasil usaha dalam satu periode tertentu disebut ....
A. Laporan tahunan
B. Laporan keuangan
C. Laporan laba- rugi
D. Laporan modal sendiri
E. Neraca
Kunci: C
37. Untuk menghitung rasio keuangan dimana jumlah harta dibagi dengan jumlah hutang x 100%, hal ini merupakan rumus untuk menghitung ....
A. Tingkat likuiditas
B. Tingkat solvabilitas
C. Tingkat profitabilitas
D. Tingkat aktivitas
E. Tingkat leverege
Kunci: B
38. Mengembangkan usaha merupakan keinginan setiap wirausaha, apalagi dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat sehingga berdampak pada pembaharuan mesin atau peralatan yang dimiliki. Cara yang ditempuh dalam rangka pengembangan usaha adalah ....
A. Memperluas skala usaha
B. Menambah cakupan jenis usaha
C. Melakukan kerjasama
D. Penggabungan usaha
E. Penyesuaian strategi pemasaran
Kunci: A
39. Laporan keuangan terdiri dari... .
A. Neraca, laporan rugi laba, dan laporan perubahan modal
B. Neraca, buku besar, dan buku pembantu
C. Neraca, laporan rugi laba, dan ayat penyesuaian
D. Neraca, buku besar, dan laporan perubahan modal
E. Neraca, laporan penjualan modal, dan jurnal umum
Kunci: A
40. Laporan yang memberikan informasi tentang keadaan keuangan suatu badan usaha menurut periode tertentu disebut ....
A. Laporan tahunan
B. Laporan keuangan
C. Laporan laba- rugi
D. Laporan modal sendiri
E. Neraca
Kunci: B
Jawablah pertanyaan dibawah ini :
1. Sebutkan 6 nilai pokok kewirausahaan yang di integrasikan kesemua mapel.
2. Sebutkan suara-suara konsumen yang dapat menciptakan peluang baru ?
3. Perusahaan Bola Lampu mengeluarkan biaya Produksi sebesar Rp. 5.500.000 dengan menghasilkan produk sejumlah 100 buah. Jika harga produk lampu sebesar Rp. 75.000 hitung berapa BEP harga dan BEP Produksi...
4. Apa manfaat proposal usaha ?
5. Tuan Ahmad pemilik perusahaan “Jaya”mempunyai data keuangan per 31 Desember 2017 sebagai berikut
• Aktiva lancar Rp 500.000.000,-
• Aktiva tetap Rp 200.000.000,-
• Utang jangka pendek Rp 100.000.000,-
• Utang jangka panjang Rp 250.000.000,-
• Modal sendiri Rp 350.000.000,-
• Laba Rp 100.000.000,-
Dari data diatas hitunglah:
1. Rasio likuiditas
2. Rasio solvabilitas
3. Rasio rentabilitas