soal IPas makhluk hidup dan lingkungannya ..

 

1.    Berikut yang termasuk komponen biotic ekosistem adalah…..

a. Suhu, udara, cahaya matahari

b. Air, tumbuhan, kucing

c. Manusia, pohon mangga, tupai

d. Kambing, jamur, dan batu

e. Topograpi, angin, tanah

ANS: c

 

 

 

2.    Kelompok tumbuhan berikut ini yang menunjukkan adanya variasi individu dalam satu spesies terdapat pada ….

a.        Jambu, mangga, nanas

b.        Kelapa, tomat, pinang

c.        Terung, kentang, tomat

d.        Mangga gadung, mangga manalagi, mangga golek

e.        Jahe merah, kunyit putih, lengkuas merah       

ANS: D

3.    Seril adalah seorang siswa kelas 10 ditugaskan melakukan observasi dilingkungan sekitar depan kelasnya. Seril menemukan kumpulan ikan emas di kolam, ikan emas itu disebut sebagai ....

a.        Ekosistem

b.        Individu

c.        Bioma

d.        Komunitas

e.        Populasi       

ANS: B

4.    dalam ekologi, sekelompok  tumbuhan padi yang hidup di sawah merupakan ....

A. spesies

B. individu

C. populasi

D. ekosistem

E. komunitas

 

5.    interaksi antara individu di dalam suatu populasi dengan populasi lain akan membentuk ....

A. komunitas

B. habitat

C. spesies

D. ekosistem

E. bioma

ANS: A

 

6.    Berikut adalah ciri-ciri bioma darat yang ada dibumi :

1) Curah hujan antara 200-225cm pertahun

2) Spesies pepohonan relative banyak

3) Hewan khas antara lain kera, burung, badak, babi hutan

4) Tumbuhan khas liana dan epifit

Dari ciri-ciri diatas, bioma yang dimaksut adalah….

a. Gurun

b. Hutan gugur

c. Hutan basah

d. Tundra

e. talga

ANS: c

 

 

 

7.    Perhatikan beberapa interaksi antar komponen biotik berikut

(1)       Anggrek dan tumbuhan inangnya

(2)       Ikan hiu dan ikan remora

(3)       Ikan giru dan anemon laut

(4)       Tumbuhan sirih dan pohon jeruk

Berikut interaksi yang sama dengan contoh interaksi tersebut adalah ....

a.        Ganggang hijau biru dan jamur

b.        Udang dan mentimun laut

c.        Kambing dan serangga

d.        Kutu daun dan semut

e.        Kucing dan tungau  

ANS: B

8.    hubungan yang terjadi antara harimau dan kambing yang saling memangsa menunjukkan interaksi .....

A.    kompetisi

B.    predasi

C.    simbiosis

D.   mutualisme

E.    komensalisme

ANS: B

9.    berikut ini yang menunjukkan hubungan saling menguntungkan adalah .....

A. ular dengan tikus

B. benalu dengan pohon mangga

C. burung jalak dengan kerbau

D. kutu kepala yang hidup menetap dihospes

E. plasmodium malariae yang hidup pada darah manusia

ANS: C

10. Dibawah yang bukan contoh ketergantungan secara langsung antar organisme adalah….

a. Sapi dengan cahaya matahari

b. Rumput dengan cahaya matahari

c. Kambing dengan rumput

d. Kuda dengan rumput

e. Singa dengan daging

ANS: d

 

 

 

 

 

11. Pada tubuh kerbau, terdapat banyak kutu yang sangat menggangu kerbau. Lalu kerbau tersebut digembala di lapangan rumput dan secara tiba – tiba datang burung jalak hinggap di tubuh kerbau sambil memakan kutu dari punggung kerbau. Peristiwa tersebut termasuk simbiosis …

a. Parasitisme

b. Mutualisme

c. Netralisasi

d. Komensalisme

e. Predasi

ANS: B

 

 

12. Dalam hubungan antara dua makhluk hidup, di bawah ini yang tidak termasuk simbiosis parasitisme adalah ...

A. Tali putri yang mebelit tumbuhan lainnya dan mengambil air

B. Kutu kepala yang menempel di kulit kepala

C. Ikan remora yang mendapatkan sisa makanan dari ikan hiu

D. Benalu yang menyerap sari makanan tumbuhan yang ditumpanginya

E. Virus influenza berkembang biak di tubuh manusia

ANS: C

 

 

 

13. Pengurai berperan dalam keseimbangan ekosistem dengan menjaga semua organisme kembali ke komponen abiotik. Tugas pengurai adalah menguraikan sisa makhluk hidup yang telah mati untuk dijadikan ....

a.        Mineral dan unsur hara tanah

b.        Mineral dan glukosa

c.        Amonium dan oksigen

d.        Protein dan glokosa

e.        Unsur hara dan air 

ANS: A

14. ketika kita melihat piramida energi dalam ekosistem, ada penyusun piramida yang terdiri dari kelompok produsen, konsumen primer, konsumen sekunder, dan konsumen tersier. Nah, energi yang paling besar atau tinggi, itu berada pada kelompok produsen, biasanya berupa tumbuhan yang menghasilkan energi melalui fotosintesis.

Dalam suatu ekosistem danau terjadi perpindahan energi. Energi yang tersimpan paling rendah terdapat di ….

a.        Ikan

b.        Udang

c.        Burung bangau

d.        Bentos

e.        Fitoplankton

ANS: C

15. Tumbuhan hijau merupakan organisme autotrof karena mampu .…

a.        membuat bahan organik dari anorganik

b.        menyusun makanan dari bahan organik

c.        menghasilkan bahan anorganik dari organik

d.        memanfaatkan makanan dari hasil fotosintetis

e.        memanfaatkan makanan dari makhluk lain

ANS: A