1. Salah satu hal yang tidak diperbolehkan dalam
bertoleransi menurut ajaran Islam adalah ….
a. Memperbaiki kendaraan orang nonmuslim
b. Saling memaafkan terhadap nonmuslim
c. Mendirikan rumah orang nonmuslim
d. Mencampur ajaran agama terhadap nonmuslim
e. Saling bertukar makanan
2. Salah satu etika bergaul dengan sesama manusia
adalah saling menolong dalam kebaikan. Perintah untuk saling menolong dalam
kebaikan terdapat dalam al-Qur’an surah ….
a.
An-Nisa’ ayat 2
b.
Ali Imran ayat 2
c.
al-baqarah ayat
2
d.
al-Maidah ayat 2
e.
al-An’am ayat 2
3. Golongan pertama yang terkandung di dalam surah
Yunus ayat 40-41 adalah ….
a.
Golongan orang yang mengikrarkan tauhid uluhiyah
b.
Golongan orang yang mendustakan al-Qur’an dan berpaling terhadap hawa
nafsunya
c.
Golongan yang menerima kalam Allah Swt dengan ikhlas dan mengajarkanya
d.
Golongan yang menolak terhadap semua bentuk peribadatan kepada selain Allah
Swt
e.
Golongan orang yahudi dan nasrani
4. Berikut ini yang bukan
kandungan surah al-hujurat ayat 10-13 adalah ….
a.
Menganjurkan
agar manusia untuk saling mengenal meskipun mereka berbeda
b.
Kemuliaan
manusia diukur dengan tingkat ketaqwaannya
c.
Persatuan
dan kesatuan sesama muslim
d.
Derajat
manusia diukur berdasarkan ucapan tauhidnya
e.
Tidak
dibenarkan sesama muslim saling merendahkan
5. Hukum menuntut Ilmu bagi laki-laki dan
perempuan adalah ….
a.
Makruh
b.
Fardhu ain
c.
Mubah
d.
Sunnah
e.
Syubhat
6. Salah satu keutamaan orang yang berilmu adalah
lebih bisa memahami ….
a.
Perasaan orang
lain
b.
Kemukjizatan
para Nabi
c.
Kebesaran Allah
Swt
d.
Kehidupan di
dunia
e.
Cara mencari
rizki
7. Dalam al-Qur’an disebutkan bahwa, ilmu
pengetahuan Allah Swt tidak terhingga. Pernyataan tersebut terdapat pada
al-Qur’an surah ….
a.
al-Kahfi
ayat 108
b.
al-Kahfi
ayat 109
c.
al-Kahfi
ayat 110
d.
al-Kahfi
ayat 111
e.
al-Kahfi
ayat 112
8.
Lafadz تَفَسَّحُوْا
فِى الْمَجَالِسِ
Adalah perintah untuk ….
a.
Berlomba-lomba
dalam kebaikan
b.
Menuntut
ilmu di dalam majlis
c.
Berlapang-lapang
di dalam majlis
d.
Berbuat
baik meninggalkan yang jelek
e.
Bersabar
dalam menuntut ilmu
9. Kunci Ilmu Pengetahuan Dari Allah Swt. Dijelaskan
Dalam Al-Qur’an Surah ….
a. Al-Alaq Ayat 1-5
b. Al-Maidah ayat 3
c. Al-Qalam ayat 1
d. Al-hujurat ayat 11
e. An-Naas ayat 1-6
10. Allah Swt. memuliakan orang-orang yang menuntut
ilmu. Pernyataan tersebut adalah kandungan dari hadits ….
a. Menuntut ilmu dari ayunan sampai ke liang lahat
b. Barangsiapa keluar
untuk mencari ilmu, ia termasuk orang yang berjuang di jalan Allah sampai ia
kembali
c. Sesungguhnya malaikat
meletakkan sayapnya bagi orang yang menuntut ilmu karena senang dengan apa yang
ia cari
d. Barangsiapa yang
menempuh perjalanan untuk mencari ilmu, maka Allah Swt akan memudahkan
kepadanya ke jalan surga
e. Menuntut ilmu wajib
bagi muslim laki-laki dan perempuan
II. Soal Uraian
1.
Tulislah
arti dari ayat di bawah ini dengan benar!
يَبُنَيَّ إِنَّهَا إِنْ تَكُ
مِثْقَالَ حَبَّةٍ مِنْ خَرْدَلٍ فَتَكُنْ فِى صَخْرَةٍ أَوْ فِى السَّمَوَاتِ
أَوْ فِى الْأَرْضِ يَأتِ بِهَا اللهُ. إِنَّ اللهَ لَطِيْفٌ خَبِيْرٌ
2.
Sebutkan
tiga macam nafsu berdasarkan pengendaliannya (mujahadah an-nafs)!
3.
Tuliskan
dalil mengenai larangan mendekati zina!
4.
Sebutkan
bentuk-bentuk toleransi yang boleh dilakukan terhadap nonmuslim!
5.
Jelaskan
maksud dari potongan hadits berikut ini!
مَنْ أَرَادَ الدُّنْيَا فَعَلَيْهِ
بِالعِلْمِ
Selamat Mengerjakan
Pembahasan
6
|
C
|
7
|
B
|
8
|
C
|
9
|
A
|
10
|
D
|
I.
SOAL URAIAN
1.
PEDOMAN PENSKORAN
|
|
Kunci/KriteriaJawaban/Aspek
yang dinilai
|
Skor
|
(luqman berkata) Hai anakku,
sesungguhnya jika ada (sesuatu perbuatan) seberat biji sawi, dan berada dalam
batu atau di langit atau di dalam bumi, niscaya Allah akan mendatangkanya
(membalasinya). Sesungguhnya Allah maha halus lagi maha mengetahui.
|
6
|
Skor
Maksimum
|
6
|
2.
PEDOMAN PENSKORAN
|
|
Kunci/KriteriaJawaban/Aspek
yang dinilai
|
Skor
|
a. Nafsu amarah, yaitu nafsu yang
mendorong manusia kepada keburukan.
b. Nasfu lawwamah, yaitu nafsu yang
menyesali setiap perbuatan buruk.
c. Nafsu muthmainnah, yaitu nafsu yang
tenang.
|
2
|
2
|
|
2
|
|
Skor
Maksimum
|
6
|
3.
PEDOMAN PENSKORAN
|
|
Kunci/KriteriaJawaban/Aspek
yang dinilai
|
Skor
|
وَلاَ تَقْرَبُ الزِّنَى إِنَّهُ كَانَ فَاحِشَةً
وَسَآءَ سَبِيْلاً
Artinya : Dan janganlah kamu mendekati zina, sesungguhnya zina itu
adalah suatu perbuatan yang keji dan suatu jalan yang buruk. QS.
al-Isra’(17): 32
|
6
|
Skor
Maksimum
|
6
|
4.
PEDOMAN PENSKORAN
|
|
Kunci/KriteriaJawaban/Aspek
yang dinilai
|
Skor
|
a. Jual beli
b. Pinjam meminjam
c. Memberikan hadiah
d. Saling menyapa selain masalah akidah
e. Ibadah
|
6
|
Skor
Maksimum
|
6
|
5.
PEDOMAN PENSKORAN
|
|
Kunci/KriteriaJawaban/Aspek
yang dinilai
|
Skor
|
yaitu, Islam
mewajibkan kita untuk menuntut berbagai macam ilmu dunia yang memberi manfaat
dan dapat menuntun kita kepada hal-hal yang berhubungan dengan kehidupan
dunia. (kreatifitas siswa)
|
6
|
Skor
Maksimum
|
6
|