diharapkan peserta didik melakukan aktivitas ringan berupa mengangkat kursi dengan menggunakan tangan kanan kemudian ganti dengan kiri.
Peserta didik diminta membedakan hal yang dirasakannya, lebih berat mengangkat kursi dengan menggunakan tangan kanan atau kiri.
Alternatif Jawaban “Ayo Kita Selesaikan”
Ketika menggunakan tangan kanan terasa lebih ringan apabila dibandingkan dengan tangan kiri. Pada aktivitas tersebut otot yang berperan adalah otot rangka. Apabila kita bandingkan, aktivitas yang dilakukan oleh tangan kanan lebih banyak dibandingkan aktifitas yang dilakukan oleh tangan kiri (kecuali bagi orang kidal). Hal ini menyebabkan otot rangka yang terdapat pada tangan kanan lebih terlatih dibandingkan otot rangka pada tangan kiri.
Sumber : buku k13 IPA kelas VIII
Peserta didik diminta membedakan hal yang dirasakannya, lebih berat mengangkat kursi dengan menggunakan tangan kanan atau kiri.
Alternatif Jawaban “Ayo Kita Selesaikan”
Ketika menggunakan tangan kanan terasa lebih ringan apabila dibandingkan dengan tangan kiri. Pada aktivitas tersebut otot yang berperan adalah otot rangka. Apabila kita bandingkan, aktivitas yang dilakukan oleh tangan kanan lebih banyak dibandingkan aktifitas yang dilakukan oleh tangan kiri (kecuali bagi orang kidal). Hal ini menyebabkan otot rangka yang terdapat pada tangan kanan lebih terlatih dibandingkan otot rangka pada tangan kiri.
Sumber : buku k13 IPA kelas VIII