I. Pilihlah jawaban berikut dengan benar !
1.
Struktur lapisan bumi terdiri dari beberapa lapisan, salah satunya
adalah litosfer yang terdiri dari dua lapisan yaitu … .
a.
astenosfer dan pengantara
b.
lapisan sial dan barisfer
c.
lapisan sial dan sima
d.
lapisan barisfer dan astenosfer
e.
lapisan kerak bumi dan inti bumi
2.
Batuan sedimen dapat dibedakan menjadi beberapa
macam, diantaranya berdasarkan tempat pengendapannya, maka batuan sedimen yang
diendapkan di danau disebut batuan sedimen … .
a.
akuatis
b.
fluvial
c.
gletser
d.
limnis
e.
teristris
3.
Tenaga pembentuk muka bumi salah satunya adalah berasal dari dalam (
endogen ),yang dapat menghasilkan bentuk muka bumi seperti di bawah ini, kecuali … .
a.
slenk, horst dan graben
b.
doline, stalagtit dan stalagmit
c.
batolit lakolit dan sill
d.
sinklinal dan antilinal
e.
daratan dan lautan
4.
Letusan gunung berapi dengan ciri lava
kental,dapur magma dalam,tekanan gas kuat adalah ciri dari tipe letusan … .
a.
vulkano
b.
hawai
c.
perret
d.
stromboli
e.
pelle
5.
Apabila diketahui gempa pertama dirasakan pada pukul 10.25’.00” dan
gempa kedua dirasakan pada pukul 10.25’.00” maka jarak episentrum gempa adalah … . km.
a.
12.000
b.
1200
c.
14.000
d.
1500
e.
1400
6.
Salah satu contoh proses pelapukan mekanik yang
terjadi pada batuan adalah … .
a.
hancurnya batuan karena air hujan
b.
merambatnya akar tanaman pada batuan
c.
batuan yang terbawa arus air
d.
hancurnya batuan yang terkena panas dan hujan
e.
batuan yang hancur karena aktifitas manusia
7.
Endapan material sedimen yang
menghubungkan antara daratan dengan pulau kecil yang ada dilaut disebut … .
a.
Spit
b.
Tombolo
c.
Oxbow lake
d.
Meander
e.
Delta
8.
Di bawah ini adalah dampak yang ditimbulkan
karena degradasi lahan terhadap kehidupan manusia, kecuali … .
a.
terjadinya akumulasi sedimen di pantai
b.
rusaknya terumbu karang
c.
perubahan bentuk relief muka bumi
d.
meningkatkan hasil pertanian
e.
terjadinya erosi pada daerah dataran tinggi
9.
Beberapa faktor yang mempengaruhi terbentuknya tanah adalah … .
a.
iklim, topografi dan waktu
b.
batuan induk dan air
c.
ketinggian tempat dan waktu
d.
jenis air dan iklim
e.
organisme dan aktifitasnya
10. Lapisan tanah
atas merupakan bagian yang optimal bagi kehidupan tumbuh-tumbuhan disebut … .
a.
sub soil
b.
profil tanah
c.
tanah humus
d.
top soil
e.
tanah dewasa
11. Salah satu sifat fisik yang dimiliki
tanah adalah warna,tanah kuarsa dapat dicirikan dengan warna … .
a.
merah
b.
coklat
c.
putih
d.
kuning
e.
hitam
12. Berdasarkan penyebabnya,erosi
tanah yang terjadi pada daerah miring sering disebut dengan … .
a.
gully erosion
b.
splash erosion
c.
sheet erosion
d.
riil erosion
e.
gletser erosion
13. Di bawah ini adalah hal-hal yang
menyebabkan terjadinya erosi, kecuali … .
a.
kondisi tanah yang gundul
b.
pada tanah yang miring tidak dibuat teras
c.
pengolahan kembali lahan rusak
d.
pada tanah berumput dilakukan pengeprasan
e.
pembukaan lahan baru
14. Erosi dapat
menimbulkan dampak negatif yang cukup
berpengaruh terhadap kehidupan, diantaranya dibawah ini, kecuali … .
a.
tanah menjadi tidak subur dan hasil panen akan
menurun
b.
memungkinkan timbulnya banjir
c.
tanah menjadi gundul dan kritis
d.
terjadinya pendangkalan sungai atau waduk
e.
pembangunan pemukiman semakin meningkat
15. 1. Menanami hutan yang gundul
2. Pembuatan teras pada daerah
lereng
3. Metode mekanik dan vegetatif
4. Memperbaiki cara pengolahan
lahan
5. Melakukan reklamasi lahan
Yang termasuk dalam usaha pencegahan erosi yaitu … .
a.
1,2 dan 4
b.
1,2,dan 3
c.
2,4,dan 5
d.
3,4,dan 5
e.
1,3 dan 5
16. Diantara
lapisan atmosfer yang didalamnya terjadi proses pembentukan gejala cuaca adalah
… .
a.
stratosfer
b.
mesosfer
c.
eksosfer
d.
termosfer
e.
troposfer
17. 1.
Terdapat lapisan ozon
2. Dapat
memantulkan gelombang radio
3. Melindungi
bumi dari sinar ultraviolet
4. Berada pada
ketinggian 15 – 55 km
5. Terjadinya
proses ionisasi
Pernyataan
diatas yang merupakan ciri lapisan stratosfer adalah … .
a.
1 dan 3
b.
1, 3 dan 4
c.
2 dan 4
d.
2, 4 dan 5
e.
1, 2 dan 5
18. Garis hayal
yang menghubungkan tempat tempat yang mempunyai tekanan udara yang sama disebut
… .
a.
isohyets
b.
isobar
c.
isotherm
d.
isodapen
e.
isoseista
19. Dalam 1 m3 udara pada
suhu 300 C terdapat 30 gram uap air. Pada sushu 300C jumlah
uap air maksimum yang terkandung adalah 45 gram, maka kelembaban nisbinya
adalah … .
a.
67 %
b.
66 %
c.
68 %
d.
65 %
e.
69 %
20. Pertemuan
antara massa udara panas dan massa udara dingin akan memunculkan fenomena
berupa hujan … .
a.
frontal
b.
zenithal
c.
orografis
d.
musim
e.
konfeksi
21. 1.
Jumlah hujan bulan basah dapat mengimbangi jumlah hujan pada bulan
kering
2. Banyak terdapat sabana
3. Terdapat hutan yang jarang
4. Curah hujan diatas 60 mm
5. Mempunyai musim panas yang lembab
Pernyataan diatas yang merupakan ciri iklim Aw menurut
Koppen adalah … . benar.
a.
1 dan 2
b.
2 dan 3
c.
2 dan 4
d.
3 dan 5
e.
3 dan 4
22. Menurut
Junghuhn,Zona iklim sedang dengan suhu 220 C – 17,10
C dengan ketinggian antara 650 – 1500 m lebih cocok ditanami tumbuhan jenis … .
a.
tebu, jagung dan ketela
b.
kopi, teh dan sayuran
c.
sayuran, tembakau dan kopi
d.
padi, ketela dan kina
e.
tembakau, kopi dan coklat
23. Keadaan curah hujan disuatu wilayah
sangat dipengaruhi oleh beberapa hal,antara lain, kecuali … .
a.
letak daerah konvergensi antartropis
b.
tekanan udara wilayah sekitar
c.
arah angin yang sejajar dengan pantai
d.
jarak perjalanan angin diatas medan datar
e.
posisi geografis wilayah
24.
Wilayah yang terletak di antara 40° LU – 66,5° dan 40°LS – 66,5° LS
memiliki iklim … .
a.
kutub dingin
b.
tropis
c.
subtropis
d.
dingin
e.
sedang
25. El Nino merupakan suatu gejala
penyimpangan cuaca yang sangat berpengaruh besar peda wilayah Asia, termasuk
Indonesia yang akan mengalami cuaca … .
a.
kemarau yang berkepanjangan
b.
hujan berkepanjangan
c.
hujan disertai dengan badai
d.
musim pancaroba
e.
hujan lebat yang dapat mengakibatkan banjir
26. Di bawah ini
adalah unsur siklus hidrologi
sedang,yang meliputi … .
a.
kondensasi – evaporasi – presipitasi -
infiltrasi
b.
evaporasi – presipitasi – infiltrasi – run off
c.
kondensasi – presipitasi – run off - infiltrasi
d. evaporasi –
kondensasi- terbawa angin –presipitasi
e. evaporasi –
presipitasi – kondensasi - infiltrasi
27. Di bawah ini adalah danau yang
terjadi karena peristiwa tektonik, kecuali
danau … .
a.
Toba dan Tempe
b.
Singkarak dan Segoro Anakan
c.
Poso dan Towuti
d.
Sarangan dan Ijen
e.
Tondano dan Poso
28. Salah satu
tindakan pencegahan yang tepat untuk menjaga kelestarian air tanah tetap
terjamin yaitu … .
a.
pembuatan waduk atau bendungan
b.
pembuatan guludan atau teras pada lahan miring
c.
pembuatan saluran air
d.
melakukan reboisasi atau penghijauan
e.
penggunaan air tanah yang berlebihan
29.
Di bawah ini adalah bentuk sungai berdasarkan arah alirannya, kecuali
… .
a.
konsekuen
b.
obsekuen
c.
resekuen
d.
antiseden
e.
permanen
30. 1. Lembah sungai berbentuk U
2. Lembah sungai berbentuk V
3. Dasar sungai belum merata dan berbatu
4. Memiliki daya angkut yang sangat besar
5. Terbentuknya dataran banjir
Yang merupakan ciri dari
sungai stadium muda adalah … .
a.
1,2 dan 3
b.
2,3 dan 4
c.
1,3 dan 4
d.
2,3 dan 4
e.
1,3 dan 5
31. Laut dan
pesisir merupakan satu bentuk muka bumi yang saling berkaitan, pada daerah pesisir
terdapat pantai yang berlumpur dikenal dengan istilah … .
a.
beach
b.
shore
c.
shore line
d.
mud-beach
e. sand beach
32. Berdasarkan
kedalamannya laut dengan kedalaman antara 200 m – 2000 m, dinamakan dengan zona
… .
a.
abisal
b.
neritik
c.
batial
d.
litoral
e.
dalam
33.
Dasar lautan yang dangkal
memanjang dan sempit, dikanan kirinya merupakan laut dalam disebut … .
a.
continental self
b.
trench
c.
ridge
d.
basin
e.
palung laut
34. Di bawah ini
adalah arus laut yang terdapat di sebelah selatan garis khatulistiwa, yaitu arus
… .
a.
Kalifornia dan Oyasiwo
b.
Labrador dan Canari
c.
Gulfstrem dan Labrador
d.
Canari dan Kurosiwo
e.
Benguela dan Humbolt
35. Secara geologis
dan morfologi Indonesia mempunyai hak dalam memiliki dan memanfaatkan sumber
daya yang ada di dalamnya sampai pada batas kedalaman 150 m, wilayah ini
dinamakan zona … .
a.
landas kontinen
b.
ekonomi eksklusif
c.
laut teritorial
d.
transisi
e.
laut bebas
II. Uraikan !
1.
Sebutkan
dan jelaskan bentuk-bentuk hasil dari intrusi magma !
2.
Sebutkan langkah-langkah yang harus dilakukan untuk
mencegah erosi dan longsor tanah pada daerah miring !
3.
Sebutkan
dan jelaskan bentuk-bentuk pemanasan udara dengan cara pemanasan tidak
langsung?
4.
Jelaskan menurut pendapatmu apa yang dimaksud dengan
pemanasan global dan apa pengaruhnya terhadap kehidupan di muka bumi !
5.
Sebutkan
dan jelaskan tiga usaha untuk mengurangi resiko banjir khususnya pada Daerah
Aliran Sungai !