Pilihlah jawaban berikut dengan
benar !
1. Manusia selain sebagai makluk
individu juga sebagai makluk sosial. Hal yang termasuk dalam karakteristik tersebut
adalah sebagai berikut, kecuali ... .
a. kerjasama
b.
kemampuan berfikir
c.
naluri
d.
komunikasi
e.
interaksi
2. Walaupun para ahli belum sepakat
mengenai pengertian bangsa , namun secara obyektif faktor terpenting dalam
suatu bangsa adalah … .
a.
adanya tempat tinggal yang sama
b.
adanya negara tempat bangsa bernaung
c.
adanya pemimpin yang dikenal dengan pemerintah
d.
adanya organisasi modern untuk mengatur anggotanya
e.
adanya kehendak atau kemauan bersama yang lebih dikenal
dengan nasionalisme
3. Rakyat, wilayah, pemerintah yang berdaulat dan pengakuan
dari negara lain merupakan ... .
a.
karakter suatu
negara
b. unsur-unsur suatu negara
c. syarat-syarat terjadinya negara
d. unsur-unsur terbentuknya negara
e. hal-hal yang terpenting dalam suatu negara
4. Untuk
mengetahui asal dan kejadian negara kita dapat digunakan dua pendekatan, yaitu
... .
a.
pendekatan pengalaman dan sejarah
b.
pendekatan sosial dan fisiologi
c.
pendekatan yuridis dan sosiologis
d.
pendekatan faktual dan teoritis
e.
pendekatan praktis dan teoritis
5. Negara Timor-timur yang merupakan bekas wilayah negara
Indonesia, merupakan contoh terjadinya negara secara ... .
a.
cessie
b.
acessie
c.
sparatise
d.
occupatie
e.
proclamation
6. Suatu negara
yang berada di bawah perlindungan negara lain yang lebih kuat disebut ... .
a.
perwalian
b.
protektorat
c.
dominion
d.
uni koloni
e.
trusteeship
7. Fungsi negara untuk melaksanakan
undang – undang yaitu ... .
a. legislatif
b. eksekutif
c. yudikatif
d. federatif
e. politik
8. Fungsi negara
mencakup tugas pokok yang meliputi fungsi legislatif, fungsi eksekutif dan
fungsi yudikatif. Pendapat ini dinyatakan oleh ... .
a. Montesquieu
b. George Jellinek
c. Van Vollen
Hoven
d. Charles E.
Merriam
e. Prof. Mr. R.
Kranenburg
9. Salah satu tujuan Negara adalah
… .
a.
mengawasi jalannya peraturan
b.
membatasi hak dan kwajiban
c.
mencapai kesejahteraan umum
d.
menegakkan keadilan melalui peradilan
e.
membuat dan melaksanakan peraturan
10. Menganggap
bangsa lain lebih rendah dari bangsa sendiri merupakan sikap yang mengarah
kepada ... .
a.
sukuisme
b.
ekstrimisme
c.
nasionalisme
d.
primordialisme
e.
chauvinisme
11. Ciri-ciri jiwa patriotisme
adalah ... .
a. setia pada
negara dan berjiwa maju
b. tidak mengenal
menyerah dan jujur
c. cinta tanah air
dan rela berkorban
d. rela berkorban
dan berkepribadian
e. cinta tanah air
dan maju
12. Ciri-ciri
negara hukum adalah ... .
a. kepastian pajak
b. perekonomian
yang bebas
c. peradilan yang
bebas tidak memihak
d. persamaan hak
asasi manusia
e. pengaturan
hukum
13. Yang bukan tujuan hukum secara umum adalah ... .
a. untuk mencapai keadilan dan
ketertiban
b. mencukupi segala kebutihan
warga negara
c. mengatur pergaulan hidup
manusia secara damai
d. mendatangkan kemakmuran dan
kebahagiaan pada rakyatnya
e. memberikan petunjuk bagi orang
– oarang dalam pergaulan masyarakat
14. Salah satu sifat hukum adalah
sebagai pedoman dalam pergaulan hidup agar tercipta ketertiban dalam masyarakat
. Sifat ini biasa disebut ... .
a.
mengatur
b.
memaksa
c.
melindungi
d.
memberi pedoman
e.
memberi petunjuk
15. Hukum yang
diharapkan berlaku di masa yang akan datang atau yang dicita-citakan adalah ...
.
a.
Ius constituendum
b.
Ius constitutum
c.
Hukum alam
d.
Hukum antar waktu
e.
Hukum positif
16. Hukum yang
berisi perintah dan larangan disebut ... .
a.
Hukum Acara
b.
Hukum Formal
c.
Hukum Intergentil
d.
Hukum Material
e.
Hukum Perdata
17. Sumber hukum
formal yang berupa keputusan hakim terdahulu, kemudian dijadikan dasar dalam
pengambilan keputusan oleh hakim sekarang dalam perkara yang sama disebut ... .
a.
traktat
b.
doktrin
c.
kebiasaan
d.
undang-undang
e.
yurisprudensi
18. Berdasarkan
tata cara urutan perundang-undangan RI yang ditetapkan dengan TAP MPR No. III/
MPR/ 2000, peraturan perundangan di bawah peraturan pemerintah adalah ... .
a.
UUD 1945
b.
Ketetapan MPR
c.
Undang-undang
d.
Keputusan Presiden
e.
Peraturan daerah
19. Mengawasi
dengan cermat semua perbuatan para hakim di semua lingkungan peradilan
merupakan tugas dan fungsi ... .
a. Mahkamah Agung
b. Jaksa Agung
c. Pengadilan
Negeri
d. Pengadilan
Tinggi
e. Pengadilan Tata
Usaha Negara
20. Pengadilan
Tinggi merupakan pengadilan yang berada di tingkat .. .
a. kabupaten
b. provinsi
c. kota
d. pusat
e.
daerah
21. Dalam rangka
memerangi tindak korupsi, pemerintah Indonesia menetapkan kebijakan tentang
komisi pemberantasan tindak pidana korupsi yang tercantum di dalam ... .
a. UU No. 8 Tahun
1981
b. UU No. 28 Tahun
1999
c. UU No. 31 Tahun
1999
d. UU No. 30 Tahun
2001
e. UU No. 30 Tahun
2002
22. Di bawah ini
meruakan ciri-ciri tindakan korupsi, kecuali ... .
a.
perbuatan yang merugikan negara
b.
perbuatan penyalahgunaan wewenang oleh pejabat negara
c.
tindakan yang merugikan kepentingan umum dan masyarakat
d.
tindakan memperkaya diri sendiri dengan jalan
menyalahgunakan kekuasaan
e.
minimnya profesionalisme di kalangan aparat penegak hukum
23. Setiap manusia
memiliki hak dasar sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa, yaitu ... .
a.
hak hidup
b.
hak asasi
c.
hak beragama
d.
hak berpolitik
e.
hak berkebudayaan
24. Memeluk agama ,menikah dan
mengeluarkan pendapat merupakan contoh …. .
a. Political
rights
b. Procedural
rights
c. Property rights
d. Personal rights
e. Rights of legal
equality
25. Hak untuk
berserikat, berkumpul dan mengeluarkan pendapat merupakan hak asasi politik
telah diatur dalam UUD 1945 pasal ... .
a.
27 ayat 1
b.
27 ayat 2
c.
28
d.
28 ayat 1
e.
29 ayat 2
26. Piagam hak
asasi manusia yang merupakan dokumen hak asasi manusia tertua di dunia adalah
... .
a. Magna Charta
b. Bill of Rights
c. Declaration of
Independence
d. The four
freedom
e. The universal
Declaration of Human Rights
27. Salah satu isi The Four Freedom
dari F.D Roosevelt adalah freedom of expression artinya adalah …. .
a. bebas
pemberitaan
b. bebas dari rasa
takut
c. bebas memeluk
agama
d. bebas dari
kekurangan atau kemelaratan
e. bebas
menyatakan pendapat atau perasaan
28. Salah satu
upaya penegakkan HAM di Indonesia, yaitu dibuatkan peraturan perundang-undangan
tentang Hak Asasi Manusia yang diatur
dalam ... .
a.
Undang-Undang No. 5 Tahun 1998
b.
Keppres No. 181 Tahun 1998
c.
Keppres No. 129 Tahun 1998
d.
Undang-Undang No. 39 Tahun 1999
e.
Undang-Undang No. 26 Tahun 2000
29. Upaya – upaya yang dilakukan
oleh pemerintah untuk menegakkan ham di Indonesia adalah seperti berikut ini, kecuali
… .
a.
mendirikan pengadilan HAM
b.
melakukan pengkajian dan pemantauan
c.
membentuk komisi nasional HAM ( Komnas HAM )
d.
pembentukan lembaga – lembaga yang menangani kejahatan HAM
e.
penyusunan intrumen hokum pokok yang mengatur perlindungan
terhadap HAM
30. Penyiksaan,
perkosaan, pembunuhan, dan penghamilan paksa termasuk pelanggaran HAM dalam
kategori kejahatan ... .
a.
terhadap kemanusiaan
b.
genosida
c.
humaniter
d.
perang
e.
agresi
31. Salah satu
bukti komitmen pemerintah Indonesia dalam menegakkan HAM adalah ... .
a. Menggunakan
kekerasan dalam menghadapi setiap pengunjuk rasa
b. Menghalangi
kebebasan pers
c. Memasukkan
pendidikan kewarganegaraan pada tingkat sekolah menengah
d. Membentuk
Komnas HAM dan pengadilan HAM
e. Memilih seorang
jaksa agung yang bertanggung jawab berani mengungkapkan setiap pelanggaran HAM
32. Pelaksanaan hak
asasi manusia yang tidak diperbolehkan adalah ... .
a.
sesuai supremasi hukum
b.
dilaksanakan secara mutlak
c.
melindungi hak asasi orang lain
d.
memperhatikan hak dan kewajiban hak asasi
e.
didasarkan keadilan dan kebenaran dalam kehidupan manusia
33. Prinsip-prinsip
dan nilai moral hak asasi manusia dalam kehidupan adalah sebagai berikut, kecuali
... .
a.
bersikap adil dan berani membela kebenaran
b.
membina dan melaksanakan hak dan kewajiban
c.
mengakui persamaan hak dan kewajiban sesama manusia
d.
menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan
e.
bertindak semena-mena terhadap orang lain
34. Hak asasi
manusia bersifat universal, artinya ... .
a.
berlaku bagi seluruh negara-negara merdeka.
b.
berlaku bagi umat manusia dengan persepsi yang sama
c.
pernyataan yang banyak ditulis dalam berbagai dokumen
d.
kewajiban bagi negara yang merdeka mengakui hak asasi
e.
tercantum dalam piagam pendirian PBB
35. Kewajiban warga
negara yang ditegaskan dalam pasal 27 ayat 3 UUD 1945 adalah ... .
a.
menghormati HAM orang lain
b.
menghormati norma yang berlaku
c.
membela negara
d.
menjunjung tinggi nama baik negara
e.
menghormati perbedaan
II. Soal Uraian !
1.
Sebutkan dan jelaskan macam-macam nasionalisme!
2.
Berikan tiga contoh tindak pidana kejahatan !
3.
Sebutkan sanksi pidana menurut pasal 10 KUHP!
4.
Bagaimana peran serta masyarakat dalam pemberantasan
tindak korupsi?
5.
Sebutkan
enam macam hak asasi manusia disertai contohnya !
PENDIDIKAN
KEWARGANEGARAAN
Kunci
Jawaban
Kelas
X
Pilihan
Ganda
1. D 10. E 19. A 28. D
2. E 11. C 20. B 29. B
3. D 12. C 21. E 30. A
4. D 13. B 22. E 31. D
5. C 14. A 23. A 32. B
6. B 15. A 24. D 33. E
7. B 16. D 25. C 34. A
8. A 17. E 26. A 35. C
9. C 18. D 27. E
U r a i a n:
1.
a) Nasionalisme dalam arti sempit
Yaitu perasaan kebangsaan atau cinta terhadap bangsanya secara
berlebihan dan memandang rendah bangsa lain.
b) Nasionalisme
dalam arti luas
Yaitu perasaan bangga dan cinta terhadap
bangsa dan tanah airnya tanpa memandang rendah bangsa lain.
2.
a) Penghinaan terhadap presiden dan wakil presiden
b) Melanggar kesusilaan
c) Menodai bendera kebangsaan RI
3.
I. Hukuman Pokok
a)
Hukuman mati
b)
Hukuman penjara
-
Hukuman seumur hidup
-
Hukuman sementara waktu
-
Hukuman kurangan
-
Denda
II.
Hukuman Tambahan
a)
Pencabutan hak-hak tertentu
b)
Perampasan barang-barang
tertentu
c)
Pengumuman keputusan hakim
4.
- Mengadakan aksi demo untuk menuntaskan persoalan-persoalan
korupsi kelas kakap yang belum selesai.
- Ikut melaksanakan pengawasan terhadap pemerintah apabila ada
sesuatu yang janggal.
- Melaporkan persoalan yang diketahui kepada pihak yang berwenang
- Dibentuknya LSM-LSM yang turut memantau pelaksanaan pemerintah,
baik di pusat/ darah.
5.
a) Hak asasi pribadi ,contoh hak menikah
b) Hak asasi politik ,contoh hak ikut pemilu.
c) Hak asasi ekonomi , contoh mendirikan koperasi.
d) Hak mendapatkan persamaan
hukum dan pemerintahan, contoh hak menjadi pejabat
e) Hak
social budaya, contoh hak mendapatkan pendidikan
f) Hak
mendapatkan prosedur hokum yang benar , contoh hak mendapatkan prosedur yang benar dalam proses peradilan